Mungkin yang baru mulai pake OS Android (Galaxy mini khusunya) akan sedikit kebingunan dengan berbagai macam settingan termasuk cara custom ringtone & notification, ada beberapa trik yang bisa dilakukan dengan aplikasi yang sudah ada tapi belum maksimal, nah dari hasil ekperimen, kita hanya perlu membuat beberapa buah folder yang akan dideteksi otomatis oleh smart phone Android kita sebagai ringtone dan notification, nah silahkan di coba sendiri ya :) , folder yang perlu dibuat adalah :
media/notifications/ringtones
nah, silahkan masukkan file .mp3 yang ingin dijadikan ringtone atau notification kedalam folder ringtones yang sudah dibuat, file-file tersebut akan otomatis terdeteksi kedalam system Ringtones & Notifications smart phone Android kita...
Demikian, semoga bermanfaat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar